Cek Email Akun belajar.id, Ini yang Harus Dilakukan Kalau Ada Notifikasi Pemutakhiran Data

- 3 Agustus 2022, 08:50 WIB
Email akun Belajar.id
Email akun Belajar.id /tangkapan layar Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud/

Penyediaan tersebut sangatlah penting di semua satuan pendidikan, mulai PAUD, SD, SMP, SMA, SMK, SLB, dan Kesetaraan.

Salah satu kegunaannya untuk guru yaitu agar bisa mengakses berbagai kebutuhan kegiatan belajar mengajar.

Kegiatan belajar yang dapat diakses oleh guru, contohnya yaitu platform Kemdikbud Ristek hingga beragam aplikasi.

Tujuan mengakses hal tersebut yakni untuk memberi kemudahan ketika proses kegiatan belajar mengajar, baik saat tatap muka ataupun jarak jauh.

Baca Juga: Xiaoting Kep1er Viral Usai Tampil di ISAC 2022, Reaksi Idol Kpop dan Juri Jadi Sorotan

Lalu, bagaimana dengan pemutakhiran data di akun belajar.id? Apa yang harus dilakukan setelah mendapat notifikasi email?

Atas hal itu, Kemdikbud memberitahukan bagaimana langkah yang harus dilakukan apabila pendidik dan tenaga kependidikan menerima email notifikasi terkait pemutakhiran data di akun belajar.id.

Namun, sebelum itu, perlu diketahui bahwa terdapat dua kategori guru terkait pemutakhiran data akun belajar.id

Dua kategori tersebut, nantinya perlu melakukan tindakan yang berbeda pada masing-masing kategori.

Dikutip BeritaSoloRaya.com melalui Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud, kategori tersebut adalah jika Anda pengguna yang sesuai kategori dan jika Anda tidak atau bukan temasuk kategori yang sesuai.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya

Sumber: Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah