DITUTUP 14 MEI, Link Resmi Daftar TKM Pemula 2023 dari Kemnaker Dapat Rp20 Juta, Simak Tata Cara Registrasi

- 11 Mei 2023, 13:11 WIB
Tangkapan layar akun pendaftaran TKM Pemula 2023 yang diselenggarakan oleh Kemnaker.
Tangkapan layar akun pendaftaran TKM Pemula 2023 yang diselenggarakan oleh Kemnaker. /Bizhub Kemnaker/

BERITASOLORAYA.com - Ditutup 14 Mei 2023 besok, inilah link resmi daftar TKM Pemula 2023 dari Kemnaker bisa dapat Rp20 juta, simak tata cara registrasi terlebih dahulu agar bisa lolos verifikasi.

Kementerian Tenaga Kerja  atau Kemnaker menyalurkan bantuan bagi Tenaga Kerja Mandiri (TKM) Pemula 2023 kepada pencari kerja, pengangguran atau mereka yang rentan menganggur untuk membuka usaha secara mandiri. Simak link resmi dan tata cara registrasinya.

Bantuan Kemnaker TKM Pemula 2023 senilai uang tunai Rp 20 juta ini diberikan kepada kelompok yang terdiri dari 10 orang. Bantuan uang tunai tersebut nanti harus dibelanjakan oleh penerima untuk membuka usaha.  Ketua kelompok harus mendaftar dahulu melalui link resmi, simak tata cara registrasinya.

Baca Juga: TERBATAS! Tanpa Agunan Bisa Cair Rp100 Juta di BCA Personal Loan, Khusus Warga yang Domisili di Wilayah Ini

 

Dilansir BeritaSoloraya.com,  Kamis, 11 Mei 2023, dari laman remi Kemnaker, berikut ini link resmi dan tata cara registrasi program TKM Pemula 2023 yang akan ditutup pada 14 Mei 2023.

 

Bantuan TKM Pemula 2023 ini akan diberikan kepada calon TKM pemula yang merupakan kelompok dan memiliki usaha bersama serta memenuhi syarat untuk menjadi penerima bantuan pemerintah.

Disebutkan dalam Keputusan Direktur Jenderal Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja dan Perluasan Kesempatan Kerja Nomor 3/111/PK03.00/III/2023 tentang Petunjuk Teknis Penyaluran Bantuan Pemerintah Program Pembinaan Ketenagakerjaan Bantuan Tenaga Kerja Mandiri Pemula Tahun 2023,

Halaman:

Editor: Amrih Rahayu

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x