Terjepit 'Dua Gajah'. Presiden Ukraina Seharusnya Belajar Non Blok dan Bebas Aktif dari Indonesia.

- 26 Maret 2022, 14:56 WIB
Demi Bisa Damai dan Hentikan Invasi Rusia, Zelensky Janjikan Hal Ini ke Vladimir Putin
Demi Bisa Damai dan Hentikan Invasi Rusia, Zelensky Janjikan Hal Ini ke Vladimir Putin /Instagram/@zelenskiy_official/

Baca Juga: Link Cek Penetapan NIP CPNS dan PPPK Guru Tahap 1 dan 2 Resmi dari BKN, Simak Perkembangan Terbarunya

"Sebenarnya setelah kita melihat kasus Ukraina ini, saya jadi berpikir sebagai Diplomat Indonesia tentu, di sinilah saya melihat relevansi dari values non blok dan bebas aktif," ujar Darmansjah Djumala.

"Karena kalau andainya saja Zelensky itu belajar non blok dan bebas aktif dari muda, dari Indonesia, mungkin dia tahu 'How To Dance between two lines'," katanya menambahkan.

Akan tetapi, apa yang dilakukan Ukraina justru membuat rakyatnya berada dalam bahaya.

Baca Juga: Berikut Cara Cek Pengumuman SNMPTN 2022, Beserta Hal yang Perlu Dilakukan Setelah Lolos

"Buktinya sekarang warganya sendiri, sekarang mereka sudah hancur-hancuran, dan gajah satunya (NATO dan AS) kelihatan kok ragu-ragu untuk membantu," ucap Darmansjah Djumala.

Apalagi gajah yang satunya, Rusia, tidak main-main dan justru lebih galak dari barat dan NATO.

"Di sinilah yang disebut bahwa pelanduk akan mati di tengah-tengah jika dua gajah berkelahi," ujar Darmansjah Djumala.

Dia pun menilai dari sisi konteks non-blok, Volodymyr Zelensky tidak bijak dalam menempatkan diri.

Baca Juga: Indra Kenz Sembunyikan Aset dan Harta Dalam Crypto, Berapa Jumlahnya?

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah