Tetap Waspada! 6 Makanan dan Minuman Penyebab Diare

- 19 Februari 2022, 06:53 WIB
Ilustrasi Diare. Makanan penyebab diare
Ilustrasi Diare. Makanan penyebab diare /Mohamed_Hassan/Pixabay

 

BERITASOLORAYA.com – Diare merupakan salah satu penyakit yang tidak asing lagi dan bisa dialami oleh siapa saja.

Jika diare sudah datang, tentu rasanya sangat mengganggu dan tidak nyaman. Terlebih ketika berada dalam kondisi atau momen yang tidak tepat.

Munculnya masalah diare bisa disebabkan oleh makanan yang masuk ke dalam tubuh.

Ada beberapa makanan yang bisa menyebabkan diare pada seseorang yang perlu kamu ketahui sebagai bentuk pencegahan, berikut adalah penjelasannya.

Baca Juga: Drama Korea Twenty Five, Twenty One, Makin Seru. Nam Joo Hyuk Harus Membuat Keputusan yang Sulit

  1.     Makanan cepat saji

Umumnya, makanan cepat saji merupakan jenis makanan yang digoreng serta tinggi lemak.

Makanan yang memiliki lemak tinggi dan digoreng akan sulit dicerna oleh tubuh manusia serta nilai gizinya rendah.

Makanan yang memiliki lemak tinggi susah dicerna oleh usus manusia, sehingga makanan cepat saji sering dikeluarkan kembali oleh tubuh manusia itu.

Baca Juga: Guru dan Tenaga Kependidikan Wajib Tautkan SIMPKB dengan Akun belajar.id, Simak Alasan dan Langkah-langkahnya

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: SehatQ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x