Bagaimana Hukum Keramas dan Gosok Gigi saat Puasa Ramadhan? Buya Yahya Menjawab

- 26 Maret 2022, 20:42 WIB
Buya Yahya menjelaskan hukum keramas dan gosok gigi pada saat menjalankan ibadah puasa ramadhan
Buya Yahya menjelaskan hukum keramas dan gosok gigi pada saat menjalankan ibadah puasa ramadhan /Tangkapan Layar YouTube/Al Bahjah TV

Hal ini dialami khusus oleh perempuan seusai melahirkan dan biasanya akan berlangsung selama 40 hari berturut-turut.

7. Melahirkan

Seorang perempuan yang melahirkan maka tidak diwajibkan untuk berpuasa.

8. Hilang akal

Hilang akal yang dimaksud adalah bisa disebabkan gila atau mabuk yang disengaja.

Baca Juga: Lirik Lagu Bila Nanti oleh Happy Asmara, Syair Tentang Ketulusan Hati

9. Murtad

Murtad adalah seorang muslim yang keluar dari Islam. Dan jika keluar dalam keadaan berpuasa, maka secara otomatis akan batal puasanya.***

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: YouTube Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah