Baru, Ini Cara Pendaftaran PPPK Guru dan Nakes 2022. Lakukan Langkah-langkah Ini agar Jadi Peserta...

- 14 November 2022, 12:13 WIB
Jangan Keliru, Ini Cara Pendaftaran PPPK Guru dan Nakes 2022, Lengkap dan Resmi dari BKN
Jangan Keliru, Ini Cara Pendaftaran PPPK Guru dan Nakes 2022, Lengkap dan Resmi dari BKN /Buro Millennial/Pexels

BERITASOLORAYA.com- Bagi Anda yang belum mengetahu cara pendaftaran PPPK guru dan nakes (tenaga kesehatan) 2022, harus simak artikel ini.

Di mana pada cara pendaftaran PPPK guru dan nakes 2022 terdapat langkah-langkah penting yang harus Anda ketahui.

Oleh sebab itu, agar pada saat pendaftaran PPPK guru dan nakes 2022 Anda tidak keliru, wajib untuk Anda menyimak artikel ini hingga tuntas.

Dikutip BeritaSoloRaya.com dari Instagram resmi BKN, @bkngoidofficial, pada Jumat, 11 November 2022.

BKN menjelaskan bahwa untuk dapat melakukan pendaftaran sebagai peserta PPPK guru dan nakes, Anda harus terlebih dahulu membuat akun.

Baca Juga: Lirik Lagu Hujan Dibalik Jendela oleh Senandung, Kau Berlabuh Ditepi Ruang Tak Berujung

Untuk membuat akun seluruh pelamar harus masuk ke portal SSCASN dengan mengakses laman sscasn menggunakan browser Google Chrome atau Mozilla Firefox versi terbaru.

Berikut merupakan cara pembuatan akun bagi pelamar PPPK guru dan nakes, sebagai berikut:

  1. Cek Identitas

Pertama yang harus Anda lakukan adalah mengecek identitas seperti NIK, Nomor KK, nama lengkap, tempat lahir, nomor hp aktif, dan email aktif.

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: Instagram BKNgoid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x