Segera Bersiap, Seleksi Calon PPPK Kemenag 2022 Beri Kesempatan bagi Honorer Kategori Ini, Intip Disini

- 25 Desember 2022, 18:26 WIB
Segera Bersiap, Seleksi Calon PPPK Kemenag 2022 Beri Kesempatan bagi Honorer Kategori Ini.
Segera Bersiap, Seleksi Calon PPPK Kemenag 2022 Beri Kesempatan bagi Honorer Kategori Ini. /Instagram bkdjatim

BERITASOLORAYA.com – Seleksi calon PPPK Kemenag 2022 sudah bisa diikuti oleh seluruh calon pelamar di Indonesia.

Informasi ini tentu menjadi kabar gembira bagi para tenaga honorer di lingkungan Kementerian Agama (Kemenag) karena bisa mengikuti seleksi PPPK.

Selain itu, adanya seleksi calon PPPK Kemenag 2022 ini juga memberikan kejelasan bagi nasib pelamar umum.

Perlu diketahui, bahwa seleksi calon PPPK Kemenag 2022 ini sudah dibuka pendaftarannya sejak tanggal 21 Desember 2022 lalu sampai dengan 6 Januari 2023 mendatang.

Baca Juga: Ternyata Begini Aturan Dana BOS untuk Tahun 2023. Ada Pemotongan yang Patut Diwaspadai...

Total formasi yang disediakan juga tidak main-main, yaitu ada sebanyak 49.549 formasi yang bisa dicoba oleh seluruh calon pelamar.

Hal ini tentu menjadi peluang besar bagi tenaga honorer yang bekerja di lingkungan Kemenag, dan sebisa mungkin jangan lewatkan kesempatannya.

Sebagaimana diketahui, bahwa Kemenag membuka pendaftaran seleksi calon PPPK 2022 ini dengan tujuan untuk menyelesaikan permasalahan tenaga honorer.

Terutama bagi tenaga honorer yang mengabdi di Kemenag, seperti yang dijelaskan oleh Ketua Seleksi PPPK 2022, Nizar Ali, pada Rabu 21 Desember 2022.

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x