Bansos PIP 2023 Cair, Inilah Cara Cek PIP melalui HP, Cek Selengkapnya Sekaran Juga!

- 13 Maret 2023, 15:30 WIB
Ilustrasi penerima bansos PIP Kemendikbud/Tangkapan Layar/pip.kemdikbud.go.id
Ilustrasi penerima bansos PIP Kemendikbud/Tangkapan Layar/pip.kemdikbud.go.id /

Baca Juga: PNS Pindah ke IKN Semakin Sejahtera, Akan Dapatkan Fasilitas Mewah Sampai Tunjangan Rp50 Juta per Bulan...

1. Dapat diakses dengan mengunjungi situs web pip.kemdikbud.go.id menggunakan browser pada HP masing-masing pengguna.

2. Kemudian, lanjut pilih dan klik pada bagian “Cari Penerima PIP”.

3. Lalu, melakukan input Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) pada kolom yang tersedia.

4. Melengkapi data lain yang berisi memasukkan NIK atau Nomor Induk Kependudukan.

5. Dilanjutkan dengan mengisi hasil perhitungan yang sesuai dengan apa yang diperintahkan pada laman tersebut.

6. Selanjutnya, Klik pada tulisan 'Cari Penerima PIP', maka akan muncul informasi terkait penerima dana PIP.

Baca Juga: Guru PNS Cuan Banget, Bakal Dapat Tunjangan Rp20 Juta di Bulan April 2023, Selamat Ya...

Itulah langkah-langkah yang dapat digunakan dalam melakukan dan mengakses untuk cek penerima PIP 2023. Sebetulnya, dapat dilakukan juga pada device yang lain seperti laptop maupun desktop.

Melakukan akses cek penerima PIP 2023 melalui HP memberikan banyak kemudahan, khususnya kepada masyarakat tidak mampu yang masuk dan terdata sebagai penerima PIP 2023.

Halaman:

Editor: Anbari Ghaliya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x