DAFTAR Nama Ribuan Honorer yang Langsung Diangkat Jadi ASN PPPK Tahun 2023 Tanpa Tes, Cek Namamu

- 5 April 2023, 10:45 WIB
Berikut ini daftar nama ribuan honorer yang tidak perlu tes dan akan diangkat menjadi ASN PPPK formasi 2023.
Berikut ini daftar nama ribuan honorer yang tidak perlu tes dan akan diangkat menjadi ASN PPPK formasi 2023. /setkab.go.id



BERITASOLORAYA.com – Pengadaan seleksi PPPK tahun anggaran 2022 sudah berjalan dan hampir rampung. Agenda penerimaan PPPK akan berlanjut di tahun 2023.

Menjelang pengadaan seleksi PPPK 2023, penting diketahui bahwa ada ribuan nama honorer yang dipastikan lulus seleksi PPPK 2023 bahkan tanpa harus melalui jalur tes.

Ribuan honorer, tepatnya sejumlah 3.043 pelamar prioritas 1 atau P1, telah dinyatakan akan lulus seleksi PPPK tahun 2023 tanpa tes.

Baca Juga: WASPADA, Inilah Kebijakan Baru Kemdikbud yang Harus Diantisipasi Guru dan Kepsek

Pasalnya, 3.043 pelamar P1 ini merupakan guru honorer yang telah mencapai passing grade atau PG pada seleksi JF Guru tahun 2021 yang sempat mendapatkan penempatan tetapi akhirnya dibatalkan penempatannya pada seleksi formasi 2022.

Meski sempat di-PHP, ribuan guru honorer ini dapat sedikit tenang karena Dirjen GTK Kemdikbud Nunuk Suryani menegaskan bahwa ribuan honorer ini akan langsung diangkat menjadi ASN PPPK 2023 tanpa tes dan cukup menunggu penempatan.

"Ibu dan Bapak tidak perlu mengikuti tes kembali dan tinggal menunggu penempatan oleh pemerintah daerah masing masing pada tahun 2023 ini," ujar Nunuk Suryani dikutip BeritaSoloRaya.com dari laman gtk.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: UPDATE Seleksi PPPK Guru 2022: 5 Hari Lagi Jadi Penentuan Pengangkatan Honorer Jadi ASN PPPK

Senada dengan pernyataan Nunuk Suryani, Kemdikbud melalui akun Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud telah menyampai beberapa poin penting mengenai status 3.043 P1 ini, antara lain sebagai berikut.

1. Pembatalan yang terjadi adalah bagian dari proses sanggah dalam seleksi. Pada dasarnya yang dibatalkan hanya penempatan bukan kelulusannya.

2. Para pelamar tersebut tetap berstatus P1 dan tetap diprioritaskan menjadi ASN PPPK.

3. Para pelamar tersebut akan otomatis diikutsertakan dalam proses seleksi tahun 2023 dengan menggunakan status P1

Baca Juga: TERBARU, Soal Perkembangan Seleksi PPPK Guru, Nunuk Suryani Ungkap Hal Ini dalam Raker bersama DPR

4. Pelamar tidak akan tergeser dari sekolah induknya.

Berikut ini daftar nama guru honorer P1 yang dipastikan lulus seleksi PPPK guru 2023:
1. Nomor peserta: 2130101120407688
Nama: ALIFAH TENI AMELIA

2. Nomor peserta: 2130101120371812
Nama: ANGGUN RISDAWATI

3. Nomor peserta: 2130101110230193
Nama: APEN SODIKIN J

4. Nomor peserta: 2130101110265815
Nama: ARIE OETOMO

5. Nomor peserta: 2130101110259582
Nama: ARIS APRILU

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah