HORE, Ada Tambahan Hadiah Bagi Guru dan Dosen di Pencairan Gaji ke 13 Tahun 2023, Selamat Dapat Uang Besar !

- 10 Mei 2023, 06:45 WIB
Ilustrasi guru
Ilustrasi guru /Drazen Zigic/Freepik

 

- ASN pusat berjumlah 1,8 juta orang

Baca Juga: HORE, Gaji ke 13 PNS Akan Segera Cair, Nominalnya Lebih Besar dari THR 2023 ?

- ASN daerah berjumlah 3,7 juta orang

- Pensiunan ASN berjumlah 2,9 juta orang


Dalam pembayaran gaji ke 13 tahun 2023 oleh pemerintah, ada berita spesial bagi guru dan dosen ASN.

Baca Juga: Sri Mulyani Siap Transfer Uang Jutaan di 2023 untuk Keluarga PNS, Rinciannya Adalah Sebaga Berikut Ini...

Berita spesial ini disampaikan langsung oleh Menteri Keuangan, Sri Mulyani soal tambahan tunjangan kepada guru dan dosen dalam pembayaran gaji ke 13.

Tambahan tunjangan ini hanya berlaku bagi guru dan dosen saja, sehingga tentu menjadi kabar gembira bagi guru dan dosen.

Bagi guru dan dosen yang tidak mendapatkan tunjangan kinerja sebesar 50 persen dalam komponen pembayaran gaji ke 13 akan mendapatkan gantinya dengan tunjangan baru dari pemerintah. 

Halaman:

Editor: Calvin Natanael

Sumber: kemenkeu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah