INI! Persyaratan Umum CPNS Polsuspas Tahun 2023, dari Bolehkah Memakai Kacamata hingga Usia...

- 24 Juli 2023, 13:06 WIB
Persyaratan Umum CPNS Polsuspas Tahun 2023
Persyaratan Umum CPNS Polsuspas Tahun 2023 /Laman kemenkumham.go.id

BERITASOLORAYA.com- Pembukaan pendaftaran CPNS untuk Polsuspas tahun 2023 yang akan segera dibuka.

Adanya pembukaan pendaftaran CPNS untuk Polsuspas tahun 2023 ini, juga terdapat banyak persyaratan umum yang harus calon PNS ketahui.

Beberapa persyaratan umum untuk CPNS Polsuspas tahun 2023 ada yang berkaitan dengan aturan seperti pemakaian kacamata atau behel oleh CPNS.

Banyak juga CPNS Polsuspas yang bertanya-tanya terkait dengan persyaratan lainnya, untuk pembukaan pendaftaran sebagai Polsuspan.

Dalam hal ini, CPNS Polsuspas harus mengetahui persyaratan umum yang dapat menjadi tolak ukur apakah CPNS bisa diterima ataukah tidak.

Baca Juga: TERBARU! Progres Penetapan NI PPPK Guru Formasi Tahun 2022, Tendik di Lampung, DKI Jakarta, Kalbar Merapat...

Lalu apa saja persyaratan umum untuk CPNS Polsuspas tahun 2023? Berikut diantaranya yakni:

  1. Penjaga tahanan yang memakai kacamata minus boleh mendaftar
  2. Penjaga tahanan boleh memakai behel
  3. Jika ada gigi yang patah, bolong, atau ompong boleh mendaftar
  4. Memiliki alergi atau bekas luka diperbolehkan untuk mendaftar sebagai penjaga tahanan
  5. Kaki CPNS penjaga tahanan yang X/O diperbolehkan mendaftar
  6. Usia minimal adalah 18 tahun 0 bulan 0 hari, dan maksimal 28 tahun 0 bulan 0 hari saat mendaftar
  7. Tidak ada pemeriksaan tes kesehatan, hanya ada pemeriksaan seperti tattoo dan tindik
  8. Sertifikat tidak diwajibkan, akan tetapi CPNS Polsuspan yang memiliki sertifikat atau skill yang dimiliki bisa menjadi nilai tambah ketika nanti tes WPFK (Wawancara, Pengamatan, Fisik, dan Keterampilan)
  9. Tinggi minimal calon Polsuspan perempuan adalah 160cm, pria 165cm
  10. Pendidikan minimal SLTA atau sederajat

Baca Juga: CENDERUNG STABIL? Ini Dia Update Terlengkap Harga Emas Logam Mulia per Hari Senin, 24 Juli 2023

Itulah beberapa persyaratan umum dari pendaftaran CPNS Polsuspas yang harus diketahui oleh calon pelamar.

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: Kemenkumham


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x