TERBARU, 2 Hal Ini Ditiadakan dalam RUU ASN, tetapi Formasi CPNS dan PPPK Makin Aman? Simak Fakta Ini…

- 11 Agustus 2023, 14:41 WIB
Kemenpan RB menyebut RUU ASN akan mengakomodasi kesejahteraan PPPK, yakni mendapatkan jaminan pensiun. Ternyata begibi konsepnya...
Kemenpan RB menyebut RUU ASN akan mengakomodasi kesejahteraan PPPK, yakni mendapatkan jaminan pensiun. Ternyata begibi konsepnya... /Dok. Kemenpan RB/

BERITASOLORAYA.COM - Kabar RUU ASN yang akan segera tentu sudah bukan menjadi hal baru bagi sejumlah tenaga honorer dan juga para pegawai CPNS serta PPPK.

Tenaga honorer maupun yang berstatus CPNS dan PPPK pasti juga sudah tahu kegiatan Kemenpan RB yang melakukan beberapa kali uji publik di sejumlah daerah, seperti yang sebelumnya uji publik RUU ASN di Universitas Negeri Padang.

Kali ini, Kemenpan RB melakukan uji publik RUU ASN di Universitas Siam Ratulangi. Lalu, mengapa Kemenpan RB gencar menyelenggarakan uji publik? Apakah ada perkembangan terbaru bagi para tenaga honorer dan untuk para CPNS atau PPPK?

Kemenpan RB menyebut, bahwa uji publik RUU ASN tujuannya adalah untuk mendapatkan usul atau masukan guna memberi perbaikan pada faktor manajemen ASN, di antaranya termasuk pada tenaga honorer, CPNS dan PPPK.

Deputi SDM Aparatur di Kemenpan RB, Alex Denni, mengungkap kalau RUU ASN akan menjadi kesempatan untuk mengubat mindset pada CPNS atau pada pegawai PPPK.

Baca Juga: AKHIRNYA, Jadwal Seleksi CPNS 2023 Sudah Rilis dalam Surat Edaran BKN, Beneran Resmi?

Alex menjelaskan, bahwa RUU ASN ini akan menjadi titik balik bagi para ASN, untuk mengubah pemikiran mereka pada statusnya sebagai pegawai CPNS atau PPPK.

Halaman:

Editor: Tsamarah Atikah Nurdiyanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x