Dear Pengusaha UMKM! KUR BRI 2024 Sudah Dibuka Januari, Ini Cara, Syarat Pengajuan, Bunga dan Tabel Simulasi

- 22 Januari 2024, 06:30 WIB
Tabel Angsuran KUR BRI 2024
Tabel Angsuran KUR BRI 2024 /Istimewa

 

 

Beritasoloraya.com - Selamat kepada pengusaha UMKM, karena KUR BRI 2024 sudah resmi dibuka pada bulan Januari ini.

KUR BRI 2024 bisa menjadi solusi untuk pengusaha UMKM yang ingin mendapatkan modal tambahan untuk pengembangan usaha dengan bunga yang kecil.

Selain itu,KUR BRI 2024 juga sangat mudah proses pengajuannya, sehingga setiap tahun menjadi salah satu bank favorit untuk mengajukan Kredit Usaha Rakyat.

Baca Juga: SELAMAT! Taspen Akan Berikan Gaji Pensiunan PNS Sebesar Ini Bulan Februari 2024, Sudah Naik 12%?

Untuk pengajuan KUR BRI 2024, bisa dilakukan dengan cara online atau datang langsung ke Bank BRI terdekat.

Sebelum mengajukan KUR BRI 2024, ada beberapa informasi yang harus diketahui, salah satunya tentang syarat pengajuan yang dikutip Beritasoloraya.com langsung dari situs bri.co.id:

1. KUR BRI 2024 Mikro

Baca Juga: Kabar Gembira Untuk Guru Honorer, Formasi PPPK 2024 Dapat Jatah Formasi Terbanyak, Kuotanya Adalah

Halaman:

Editor: Calvin Natanael

Sumber: bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah