Inilah Sopan Santun yang Harus diajarkan Orangtua pada Anak

- 5 Desember 2021, 19:15 WIB
5 Prinsip Parenting Anak atau Pola Asuh yang Wajib Diterapkan Orang Tua kepada Anak, Bisa Buat Anak Menjadi Cerdas!
5 Prinsip Parenting Anak atau Pola Asuh yang Wajib Diterapkan Orang Tua kepada Anak, Bisa Buat Anak Menjadi Cerdas! /Pixabay/AdrewAngelov

Baca Juga: Jubir Kominfo Peringatkan Masyarakat Agar Tetap Patuhi Protokol Kesehatan dan Jangan Terpengaruh Isu Hoaks

            Jika hal ini dilakukan, anak bisa memahami arti komunikasi dua arah saat berada di lingkungannya. Sehingga kemampuan komunikasi anak dengan lawan bicara dapat meningkat.

  1. Merespon pujian

Ajari anak untuk menghargai pujian yang diberikan oleh orang lain atas dirinya. Sehingga bisa diajarkan cara merespon pujian yang baik seperti mengucapkan terima kasih

  1. Etika menelepon

Ajari anak untuk menerima telepon dengan baik seperti menjawab salam sebagai pembuka komunikasi melalui telepon. Bahkan ketika meminta penelepon menunggu untuk dipanggilkan seseorang, ajari anak berbicara dengan sopan dan baik.

Baca Juga: Bagaimana Aktifitas Gunung Semeru Menjelang Erupsi?

Selain itu perlu melatih anak untuk tidak bermain gadget saat orang lain berbicara dengannya dan lebih baik fokus dengan seseorang yang mengajaknya berkomunikasi.

  1. Menawarkan bantuan pada orang lain

Anak bisa diajari hal ini oleh orangtua sejak dini dengan pemberian contoh yang bisa dilakukan orangtua di depan anaknya sendiri. Orangtua bisa menawarkan bantuan pada orang lain untuk memberi contoh.

Misalnya dengan menawarkan bantuan pada anak sebelum mengambil alih pekerjaan anak yang dirasa membutuhkan bantuan orangtuanya

Baca Juga: Jokowi: Gigit Siapapun Yang Terbukti Melakukan Tindakan Kejahatan

  1. Antre

Hal ini terdengar sederhana tapi akan susah jika tidak dilatih sejak dini. Anak harus diajarkan budaya mengantre agar terbawa hingga dia dewasa.***

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: instagram @mamahtalks.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah