Jangan Lupa! Kemdikbud Telah Rilis SE agar Guru Kategori Ini Segera Bersiap, Deadline 10 Juli 2022

- 10 Juli 2022, 06:30 WIB
Kemdikbud Telah Rilis SE agar Guru Kategori Ini Segera Bersiap, Deadline 10 Juli 2022
Kemdikbud Telah Rilis SE agar Guru Kategori Ini Segera Bersiap, Deadline 10 Juli 2022 /Dok. Kemendikbud

Konfirmasi kesediaan calon mahasiswa PPG Dalam Jabatan 2022 kategori 1 ini bisa dilakukan sejak tanggal 6 Juli sampai dengan 10 Juli 2022 atau hari ini.

Selanjutnya bagi guru yang belum mendapatkan informasi penempatan, maka sesuai arahan dari Kemdikbud agar guru tersebut selalu memantau perkembangan penyelenggaraan PPG berikutnya.

Baca Juga: Ada Perubahan Data, Berikut Link Penetapan NIP dan NI PPPK 2021 per Tanggal 8 Juli

Sebab tidak menutup kemungkinan akan ada informasi kuota tambahan pada pengadaan PPG selanjutnya.

Untuk hasil konfirmasi kesediaan, Kemdikbud akan mengumumkan tepat pada tanggal 15 Juli 2022 mendatang melalui laman resmi PPG Kemdikbud juga.

Maka seluruh guru yang belum sertifikasi khususnya para peserta PPG Dalam Jabatan 2022 kategori 1, harap selalu memantau setiap informasi dan perkembangan yang ada.

Baca Juga: Pemberian Tunjangan Profesi Kepada Guru Bisa Dihentikan, Karena Hal-Hal Berikut Ini

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: Youtube Guru Abad 21


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah