Alur Pendaftaran PPPK 2022, Cek Syarat dan Ketentuan Seleksi P3K

- 31 Juli 2022, 15:34 WIB
Berikut alur dan persyaratan terbaru pendaftaran PPPK 2022, untuk itu guru honorer harus tahu
Berikut alur dan persyaratan terbaru pendaftaran PPPK 2022, untuk itu guru honorer harus tahu /Instagram ditjen.gtk.kemdikbud

Baca Juga: Biografi Sayyidah Aisyah r.a, Intelek Perempuan Zaman Rasulullah

a) Calon pelamar PPPK tahun 2022 memiliki usia paling rendah 20 tahun dan paling tinggi 1 tahun sebelum batas usia tertentu pada jabatan yang akan dilamar

b) Calon pelamar PPPK tahun 2022 tidak pernah dipidana penjara 2 tahun atau lebih

c) Calon pelamar PPPK tahun 2022 tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai ASN, Prajurit TNI, anggota Kepolisian Negara RI, atau pegawai swasta

d) Calon pelamar PPPK tahun 2022 tidak menjadi anggota/pengurus partai politik atau Parpol atau terlibat politik praktis

Baca Juga: Cara Membubuhkan Tanda Tangan Beserta Stempel pada Dokumen Melalui Handphone, Praktis dan Fleksibel

e) Calon pelamar PPPK tahun 2022 memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan Jabatan

f) Calon pelamar PPPK tahun 2022 memiliki kompetensi dibuktikan dengan sertifikasi keahlian atau keterampilan tertentu yang masih berlaku

g) Calon pelamar PPPK tahun 2022 dalam keadaan sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar

h) Calon pelamar PPPK tahun 2022 memperhatikan persyaratan lain sesuai kebutuhan jabatan yang ditetapkan oleh PPK

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah