Guru Non Sertifikasi Naungan Kemdikbud Segera Bersiap di Tanggal 18 Agustus 2022, yang Paling Ditunggu-tunggu

- 14 Agustus 2022, 14:18 WIB
Guru Non Sertifikasi Naungan Kemdikbud Segera Bersiap di Tanggal 18 Agustus 2022, yang Paling Ditunggu-tunggu
Guru Non Sertifikasi Naungan Kemdikbud Segera Bersiap di Tanggal 18 Agustus 2022, yang Paling Ditunggu-tunggu /instagram.com/nadiemmakarim

Sebelumnya Kemdikbud telah membuka pendaftaran PPG prajabatan bagi guru yang belum disertifikasi.

Baca Juga: Selamat! Untuk Guru TK, SD, SMP, dan SMA di Bawah Naungan Kemdikbud, Segera Bersiap-siap

Pendaftaran calon mahasiswa PPG prajabatan ditutup oleh Kemdikbud pada tanggal 30 Juni tahun 2022.

Lebih lanjut pada surat edaran tersebut, Kemdikbud akan mengumumkan untuk hasil tes substantif calon mahasiswa pada tanggal 18 Agustus 2022.

Sementara untuk pelaksanaan dari tes substantif, calon mahasiswa PPG prajabatan tahun 2022, telah melaksanakannya pada tanggal 25 hingga 28 Juli 2022.

Dalam hal ini guru non sertifikasi perlu bersiap untuk melihat hasil dari tes substantif yang telah dilaksanakan di SIMPKB.

Baca Juga: Pada PPPK Guru 2022, Dua Kategori Peserta Ini Bisa Dapatkan Tambahan Nilai & Perbesar Peluang Lolos, Apa Saja?

Perlu diketahui bahwa dalam pelaksanaan PPG prajabatan ini terdapat tiga tahap, yakni seleksi administrasi, tes substantif, dan tes wawancara.

Untuk tes administrasi ini merupakan proses penyeleksian dari kelengkapan dokumen calon mahasiswa dalam mengikuti PPG prajabatan.

Sementara untuk tes substantif merupakan tes yang dilakukan untuk mengetes guru non sertifikasi dalam penguasaan bidang dan kemampuan dasar literasi serta numerasi.

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: ppg.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x