Semua Dosen Wajib Tahu! Ini yang Akan Berubah di Pendidikan Tinggi & Dampaknya ke Depan pada RUU Sisdiknas

- 31 Agustus 2022, 16:42 WIB
Semua Dosen Wajib Tahu!  Ini yang Akan Berubah Di Pendidikan Tinggi & Dampaknya ke Depan pada RUU Sisdiknas
Semua Dosen Wajib Tahu! Ini yang Akan Berubah Di Pendidikan Tinggi & Dampaknya ke Depan pada RUU Sisdiknas /Werner Pfennig/Pexels

BERITASOLORAYA.com- Pada RUU Sisdiknas, dosen harus mengetahui terkait perubahan apa saja yang akan berpengaruh pada Pendidikan Tinggi.

Sebab dari RUU Sisdiknas ini, dosen yang ada di Pendidikan Tinggi juga akan merasakan dampak langsung dari susunan RUU Sisdiknas.

Bahkan perubahan yang akan dirasakan oleh dosen juga berkaitan dengan proporsi pelaksanaan tridarma Pendidikan Tinggi.

Hal tersebut turut disampaikan oleh Kemdikbud, melalui Instagram @kemdikbud.ri, pada Rabu, 31 Agustus 2022.

Berikut merupakan perubahan langsung yang akan terjadi di Pendidikan Tinggi dari RUU Sisdiknas, diantaranya yakni:

  1. Perguruan Tinggi Makin Fokus Mencapai Visi dan Misinya

Perubahan pertama yang akan dirasakan oleh dosen di Pendidikan Tinggi yaitu terkait dengan visi dan misi Pendidikan Tinggi.

Baca Juga: Resmi! Perbedaan Jenjang PAUD Sebelum & Sesudah RUU Sisdiknas serta Pengaruhnya Bagi Sekolah

Jika sebelumnya tridarma perguruan tinggi (pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat)  diterapkan kepada mahasiswa secara seragam pada semua Perguruan Tinggi.

Maka di RUU Sisdiknas, Perguruan Tinggi bisa menentukan proporsi pelaksanaan tridarma sesuai dengan visi, misi, dan juga mandatnya.

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: instagram kemdikbud.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x