Kabar Bahagia! Pada PPG Prajabatan Tahun Ini, Ada Kebijakan Berikut

- 8 September 2022, 15:01 WIB
Ilustrasi program PPG Prajabatan 2022
Ilustrasi program PPG Prajabatan 2022 /Biro Adpim Jabar/

BERITASOLORAYA.com – Telah diketahui sebelumnya bahwa pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 telah dibuka.

Diketahui bahwa Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 ini sudah dibuka sejak 26 Agustus 2022.

Adapun pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 ini diketahui dibuka sampai dengan 26 September 2022.

Temu Ismail Selaku Plt. Direktur Pendidikan Profesi Guru sudah menyampaikan bahwa setelah lulus dan mendapat sertifikat pendidik, maka akan memperoleh prioritas mengisi formasi.

Baca Juga: Penting! Pendataan Non ASN Ternyata Bukan untuk Semua Honorer, Siapa Saja yang Termasuk dan Tidak?

“Setelah mereka dinyatakan lulus dan memperoleh sertifikat pendidik, maka mereka akan diprioritaskan untuk mengisi formasi kekosongan guru di Indonesia,” ujarnya, sebagaimana dikutip BeritaSoloRaya.com dari unggahan akun Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud.

Selain itu, Temu Ismail juga memberikan penjelasan terkait pelaksanaan program PPG Prajabatan Tahun 2022 ini.

Temu Ismail menjelaskan bahwa program PPG Prajabatan diselenggarakan untuk mewujudkan keseimbangan kebutuhan serta pemenuhan guru, baik secara kualitas serta kuantitas.

Baca Juga: Intip Persiapan Manchester United Menghadapi Real Sociedad dalam Fase Grup Liga Eropa

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah