Mengenal Tahap Bermain Menurut Perkembangan Sosial Anak, Orang Tua Wajib Tahu!

- 18 Oktober 2022, 21:25 WIB
ada beberapa tahap bermain menurut perkembangan sosial anak menurut Mildred Parten
ada beberapa tahap bermain menurut perkembangan sosial anak menurut Mildred Parten /Pexels.com/cottonbro

BERITASOLORAYA.com – Mengetahui tahap bermain menurut perkembangan sosial anak menjadi salah satu hal yang perlu Anda perhatikan sebagai orang tua.

Sebagai orang tua, tidak ada salahnya jika mengenal tahap bermain menurut perkembangan sosial anak.

Ada beberapa tahap bermain menurut perkembangan sosial anak yang bisa Anda ketahui sebagai orang tua:

Baca Juga: Begini Aturan Terbaru Bagi Honorer Pada PPPK 2022 Terkait E-Materai, Cara Pakai, Tempat dan Cara Dapatkannya

1. Bermain unoccupied

Perlu dipahami orang tua bahwa di tahap ini buah hati belum terlibat secara langsung di dalam kegiatan bermain.

Namun buah hati Anda akan lebih banyak mengamati segala sesuatu yang menarik perhatian. Baik itu berupa kegiatan anak yang lain maupun kejadian yang ada di sekitarnya.

Apabila anak tidak menemukan hal yang menarik perhatiannya, maka dia akan bermain serta menyibukkan diri seperti menyentuh bagian tubuhnya, bergerak tidak beraturan, atau yang lainnya.

Baca Juga: Penjelasan Terbaru BKN, Tegaskan Pendataan Non ASN Bukan Untuk Pengangkatan Honorer Jadi ASN, Lalu Untuk Apa?

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Instagram @paudpedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x