Kesempatan Cuma 8 Hari Lagi, Guru Honorer, Guru ASN, dan Kepala Sekolah Buruan Daftar!

- 2 Januari 2023, 19:22 WIB
Ilustrasi. Segera daftar, program Kemdikbud ini untuk guru honorer, guru ASN dan kepala sekolah.
Ilustrasi. Segera daftar, program Kemdikbud ini untuk guru honorer, guru ASN dan kepala sekolah. /Instagram.com/sketsabuluangsa/

BERITASOLORAYA.com – Kemdikbud membuat program yang bisa diikuti oleh guru seluruh jenjang, baik itu guru honorer, guru ASN, maupun kepala sekolah.

Program Kemdikbud satu ini telah membuka pendaftaran sejak tanggal 12 Desember 2022 dan ditutup 8 hari lagi, atau tepatnya pada tanggal 10 Januari 2023.

Lewat program ini, guru honorer, guru ASN, maupun kepala sekolah akan dibentuk menjadi seorang pemimpin dalam pembelajaran.

Jika guru daftar, ada kesempatan menjadi kepala sekolah, tidak memandang usia apakah masih berusia muda.

Baca Juga: Polemik RUU Sisdiknas Masih Berlanjut. Mengapa Pengesahannya Penting? Kemdikbud Beri Alasan Ini...

Bagi para guru atau kepala sekolah yang lolos tahap seleksi, akan mengikuti pendidikan selama 6 bulan, di mana pendidikan tersebut berupa pelatihan daring, konferensi, hingga lokakarya.

Selama mengikuti pendidikan ini, guru yang bertugas sebagai tenaga pendidik masih dapat terus melaksanakan tugasnya mengajar siswa di sekolah tanpa terganggu.

Saat menjalani pendidikan, guru atau kepala sekolah yang menjadi peserta akan disediakan dukungan Kemdikbud berupa:

Baca Juga: Tinggal 8 Hari Lagi. Guru Semua Jenjang Pendidikan Segera Daftar. Berlaku Juga Bagi Non Sertifikasi...

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud Sekolah Penggerak Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x