Guru, Kepala Sekolah, Sampai Tendik Jangan Ketinggalan 14 Februari 2023. Perdana, Cek Selengkapnya!

- 13 Februari 2023, 17:05 WIB
Ilustrasi guru, kepala sekolah, dan tendik dianjurkan untuk mengikuti agenda berikut besok
Ilustrasi guru, kepala sekolah, dan tendik dianjurkan untuk mengikuti agenda berikut besok /Freepik/freepik

BERITASOLORAYA.com – Terutama bagi guru, kepala sekolah, dan tendik, ada informasi tentang agenda Ngobrol Pintar Selama Malam atau NGOPISELAM guru pendidikan dasar yang perlu diperhatikan.

Agenda NGOPISELAM guru pendidikan dasar terutama bagi guru, kepala sekolah, dan tendik atau tenaga kependidikan ini bisa Anda simak pemaparannya yang lebih jelas dari informasi di bawah ini.

Adapun informasi terkait agenda NGOPISELAM guru pendidikan dasar terutama bagi guru, kepala sekolah, dan tendik ini sebagaimana yang disampaikan dalam Instagram resmi Direktorat Guru Pendidikan Dasar Kemdikbud.

Baca Juga: Info Pangan Bersubsidi DKI Jakarta, Jadwal Swipe dan Distribusi untuk Tiga Hari ke Depan, Datangi Lokasi Ini

Lalu mengapa agenda NGOPISELAM guru pendidikan dasar ini disebut terutama bagi guru, kepala sekolah, dan tendik?

Sebab agenda NGOPISELAM ini membahas topik Jurnal Didaktika pada episode perdana di tahun 2023.

Jurnal Didaktika merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Direktorat Guru Pendidikan Dasar yang memuat karya ilmiah dalam bidang pendidikan dasar yang berasa dari guru, kepala sekolah, pengawas, dan tendik serta pemerhati pendidikan dasar.

Informasi terkait agenda NGOPISELAM yang terutama bagi guru, kepala sekolah, dan tendik ini mulai dari jadwal sampai dengan media atau aksesnya.

Baca Juga: Warga Solo Minta Dibikinkan Taman Ramah Anjing, Walikota Gibran: Tak Cari Lokasi yang Pas Dulu

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x