3 Kategori Bidang Studi PPG Prajabatan 2023 yang Dibuka, Raih Beasiswa Pendidikan Rp17 Juta untuk Calon Guru!

- 1 Juni 2023, 12:03 WIB
Simak bidang studi yang dibuka pada PPG Prajabatan tahun 2023 dan berapa beasiswa yang akan didapatkan
Simak bidang studi yang dibuka pada PPG Prajabatan tahun 2023 dan berapa beasiswa yang akan didapatkan /PPG Kemdikbud/

Namun jangan khawatir, calon guru yang lulus seleksi dan ditetapkan sebagai mahasiswa PPG Prajabatan 2023 akan mendapatkan beasiswa berbentuk biaya pendidikan sebesar Rp17 juta.

Beasiswa tersebut digunakan untuk mengikuti kuliah PPG Prajabatan 2023 selama 2 semester atau satu tahun.

Bagi lulusan S1 dan D-IV yang ingin daftar PPG Prajabatan 2023, pendaftaran bisa dilakukan melalui laman PPG Kemdikbud.***

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x