PENTING! Persiapan PPDB 2023: Pembagian Wilayah Zonasi SMA Negeri Kabupaten Sragen, Ini Daftar Kecamatannya…

- 13 Juni 2023, 15:09 WIB
Persiapan jelang PPDB 2023, ini pembagian wilayah zonasi SMA negeri di Kabupaten Sragen terbaru
Persiapan jelang PPDB 2023, ini pembagian wilayah zonasi SMA negeri di Kabupaten Sragen terbaru /Instagram @samn1sragen

BERITASOLORAYA.com – PPDB 2023 untuk jenjang SMA/SMK di Provinsi Jawa Tengah akan dimulai pada tanggal 15 Juni 2023 yaitu untuk tahapan pembuatan akun dan verifikasi berkas pendaftaran. Pada tahun ajaran 2023/2024 ini ada 4 jalur pendaftaran yaitu zonasi, afirmasi, perpindahan orang tua/wali, dan prestasi.

Khusus untuk jalur zonasi ini memiliki daya tampung calon peserta didik baru yang paling banyak yaitu 55 persen, dan sisanya diisi oleh jalur lainnya. Oleh karena itu, BeritaSoloRaya.com akan memberikan update terbaru pembagian wilayah zonasi SMA negeri di Kabupaten Sragen sebagai acuan PPDB 2023.

Sistem zonasi ini mulai diterapkan oleh pemerintah sejak tahun 2017 yang lalu untuk seluruh jenjang mulai SD, SMP, SMA/SMK. Zonasi ini adalah pembagian wilayah menjadi beberapa area berdasarkan jarak terdekat antara titik koordinat sekolah dengan kelurahan/kecamatan di sekitarnya.

Baca Juga: CEK! Pembagian Wilayah Zonasi SMA Negeri Kabupaten Purbalingga sebagai Acuan PPDB Pada 15 Juni 2023 Mendatang…

Prioritas penerimaan calon peserta didik baru dari jalur zonasi ini memperhitungkan jarak alamat domisili dengan SMA negeri yang paling dekat.

Jadi, penting untuk kamu tahu terlebih dahulu pembagian wilayah zonasi sebagai persiapan PPDB 2023, berikut ini telah dirangkum dari ‘SK Penetapan Wilayah Zonasi PPDB SMAN Prov. Jateng 2023’ yaitu:

SMA Negeri 1 Sragen

Pembagian wilayah zonasi terdiri atas Kecamatan Sragen, Sambirejo, Sidoharjo, Masaran, Kedawung, Karangmalang, Ngrampal, Gesi.

Halaman:

Editor: Erizka Meta Kharisma Wardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x