Kabar Gembira, BSU 2022 RP600 Ribu Cair. Mari Simak Persyaratannya Hingga Langkah Pengecekannya di Sini

- 13 November 2022, 10:00 WIB
BSU sebesar Rp600 ribu diberikan melalui Bank Himbara dan Bank Syariah Indonesia.
BSU sebesar Rp600 ribu diberikan melalui Bank Himbara dan Bank Syariah Indonesia. //Instagram.com/@bank_indonesia/

3. Daftar akun dengan melengkapi syarat pendaftaran yang tertera. Aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang dikirimkan melalui nomor handphone masing-masing;

4. Setelah akun terdaftar, masuk kembali dengan akun tersebut;

5. Lengkapi profil biodata diri yang meliputi foto profil, tentang, status pernikahan, dan tipe lokasi.

Baca Juga: Program BSU 2022 Sebesar Rp600 Ribu Pastikan Anda Penerimanya, Begini Cara Pengecekannya

Periksa notifikasinya.

Tahapan Penerima BSU 2022

TAHAP 1: Pekerja penerima BSU 2022 akan mendapatkan notifikasi sebagai calon penerima BSU sesuai dengan tahapan penyerahan data calon penerima BSU dari BPJS Ketenagakerjaan kepada Kementerian Ketenagakerjaan.

TAHAP 2: Setelah itu, pekerja akan mendapatkan notifikasi kembali berisi penetapan pekerja sebagai penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU).

Baca Juga: Ditjen GTK Resmi Umumkan Hasil UKMPPG, Tidak Semua Mahasiswa Bisa Dapat Sertifikat Pendidik

TAHAP 3: Pekerja akan mendapatkan notifikasi apabila dana BSU telah tersalurkan ke rekening bank masing-masing.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah