Alhamdulillah, 4 Honorer Kategori Berikut Bebas dari Penghapusan 2023, Cek Golongan Kamu....

- 26 Februari 2023, 07:20 WIB
HONORER BOYOLALI Aman, Inilah 4 Jenis HONORER di Kabupaten Boyolali yang Aman PENGHAPUSAN, Kamu Ada?/Ilustrasi Tenaga Honorer/Tangkapan Layar
HONORER BOYOLALI Aman, Inilah 4 Jenis HONORER di Kabupaten Boyolali yang Aman PENGHAPUSAN, Kamu Ada?/Ilustrasi Tenaga Honorer/Tangkapan Layar /

D. Tenaga Honorer Kategori-II (THK-II)

 

Dalam seleksi PPPK Guru 2022, honorer kategori THK-II yang lulus pada PG tahun 2021 merupakan golongan P1. Pemerintah sendiri akan memilih seluruh pelamar P1 untuk PPPK tahun 2023.

 

Sekali lagi selamat bagi honorer yang lolos dari penghapusan karena lulus pada seleksi PPPK Guru tahun anggaran 2022.

Baca Juga: Bikin Ngiler, Ini Daftar Gaji PNS Golongan 1, 2, 3 dan 4 di Tahun 2023, Gede Banget...

Untuk yang terancam, masih ada seleksi CASN yang bisa diikuti di bulan Juni nanti.

Jangan menyerah dan putus asa ya, harapan pasti akan selalu ada bagi mereka yang optimis dan mau berjuang. ***

Halaman:

Editor: Calvin Natanael

Sumber: menpan.go.id gtk.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah