Benarkah Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 Sudah Dibuka? Simak Penjelasannya Berikut

- 8 Januari 2024, 16:37 WIB
Benarkah Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 Sudah Dibuka? Simak Penjelasannya Berikut
Benarkah Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 Sudah Dibuka? Simak Penjelasannya Berikut /Dokumen Pemkot Pekalongan/

Baca Juga: Rekrutmen Nakes 2024, Harus Lampirkan STR? Simak Informasi Lengkapnya Disini

Untuk jadwal pendaftaran CPNS 2024 maupun PPPK 2024, pemerintah saat ini belum mengumumkannya secara resmi. Akan tetapi, Presiden Joko Widodo mengumumkan formasi sesuai kebutuhan CPNS dan PPPK tersebut pada 5 Januari 2024 lalu.

Lebih lanjut, Menpan RB, Abdullah Azwar Anas menyebut bahwa perkiraan tes seleksi CPNS 2024 maupun PPPK 2024 akan dibuka sekitar Maret atau April. Oleh karena itu, calon pelamar dapat menunggu sekitar 2 bulan lagi.

Agar tidak ketinggalan, Anda dapat menatau laman resmi BKN atau Badan Kepegawaian Negara atau media sosial resmi BKN untuk mengupdate jadwal pendaftaran CPNS 2024 maupun PPPK 2024.***

Halaman:

Editor: Windy Anggraina

Sumber: bpk.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah