Daftar Terbaru Daerah yang Sudah Cair Tunjangan Sertifikasi Guru Non PNS Triwulan 1, Simak 67 Wilayah Ini

16 Mei 2022, 18:07 WIB
Daftar Terbaru Daerah yang Sudah Cair Tunjangan Sertifikasi Guru non PNS triwulan 1 /Pixabay/

BERITASOLORAYA.com- Guru Non PNS  yang saat ini tengah menantikan kabar terkait pencairan tunjangan sertifikasi triwulan 1 di berbagai daerah.

Diketahui sudah terdapat berbagai daerah yang sudah mencairkan tunjangan sertifikasi guru Non PNS untuk triwulan 1 atau TW 1.

Untuk pencairan tunjangan sertifikasi guru Non PNS triwulan 1 ini merupakan tunjangan yang diberikan Pemerintah untuk guru Non PNS.

Tunjangan sertifikasi diberikan untuk guru Non PNS yang sudah memiliki SK atau Surat Keputusan resmi yang dikeluarkan oleh Pemerintah.

Baca Juga: Jam Mengajar Guru Resmi Dikurangi di Kurikulum Merdeka, Apakah Tunjangan Guru Juga Dikurangi? Cek Infonya

Di mana pada SK tersebut menyatakan bahwa guru tersebut merupakan telah resmi menjadi bagian dalam Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja.

Setelah menerima SK PPPK, baru guru tersebut bisa mendapatkan tunjangan sertifkasi pada tiga bulan berturut-turut.

Untuk besaran pemberikan tunjangan sertifkasi sendiri dapat menjadi berbeda-beda pada tiap golongan guru Non PNS.

Pada gaji pokok guru Non PNS golongan 1, sekitar Rp1.794.900 hingga Rp2.686.200, dan untuk golongan II, III, dan IV akan berbeda besaran jumlahnya.

Baca Juga: Jam Mengajar Guru Resmi Dikurangi Disetiap Mapel, Cek Keputusan Kemdikbud pada Upgrade Kurikulum Merdeka

Lebih lanjut inilah daftar daerah yang sudah cair TPG TW 1 untuk kategori Non PNS, diantaranya yakni:

  1. Mamuju Tengah
  2. Depok non PNS
  3. Purworejo
  4. Pangkep
  5. Bandung Barat
  6. Bandung non PNS
    7. Mojokerto non PNS
  7. Tabolong
  8. Kuningan non PNS
  9. Sigi
  10. Tangerang
  11. Medan
  12. Siak
  13. Kupang
  14. Bandung
  15. Pariaman
  16. Daerah Istimewa Yogyakarta
  17. Lampung Selatan
  18. Konawe Selatan
  19. Takalar
  20. Poso
  21. Serang
  22. Situbondo SD
  23. Siak
  24. Tanjung Pinang
  25. Ogan Ilir
  26. Wajo,
  27. Rejang Lebong
  28. Bandung
  29. Pariaman
  30. Landak
  31. Jambi
  32. Bolmon Selatan
  33. Jambi SMA
  34. Boltim
  35. Bantaeng
  36. Aceh Pidie
  37. Bogor
  38. Banggai Kepulauan
  39. Bengkulu Selatan
  40. Muara Enim
  41. Tangerang
  42. Batang Hari
  43. Kutai Kartanegara
  44. Bengkulu
  45. Palangkaraya
  46. Bekasi
  47. Sintang
  48. Oku Sumsel
  49. Gorontalo
  50. Sumatera Utara
  51. Jawa Timur SMK
  52. Tanjab Barat
  53. Cilacap
  54. Muara Enim
  55. Palembang
  56. Magetan
  57. Sumbawa
  58. Pesisir Selatan
  59. Musi Rawas
  60. Banyumas
  61. Tapanuli Tengah
  62. Sidoarjo
  63. Lubuk Linggau
  64. Batang
  65. Kabupaten. Bandung
  66. Tulungagung.

Itulah daftar daerah yang telah mencairkan tunjangan sertifikasi guru non PNS pada triwulan 1 tahun 2022.***

Editor: Aida Annisa

Sumber: Youtube Guru Abad 21

Tags

Terkini

Terpopuler