Resmi! Jam Mengajar Guru Dipangkas Kemdikbud di Beberapa Mapel, Cek Aturan Baru Kurikulum Merdeka

- 20 Mei 2022, 11:14 WIB
Jam mengajar guru resmi dipangkas Kemdikbud di Kurikulum Merdeka
Jam mengajar guru resmi dipangkas Kemdikbud di Kurikulum Merdeka /

Selain itu, Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, yang awalnya tiga jam, menjadi dua jam.

Serta perbedaan jam mengajar pada mata pelajaran lain di Kurikulum Merdeka.

Dari hal tersebut, guru perlu memahami bahwasanya secara total per tahun antara Kurikulum 2013 dengan Kurikulum Merdeka bernilai sama.

Hanya sebagian jam tatap muka dari Kurikulum Merdeka, yang akan dialihkan ke projek yaitu 36 jam per tahun.***

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: Youtube Guru Abad 21


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x