Mengenal 6 Ciri dalam Profil Pelajar Pancasila yang Sesuai dengan Visi dan Misi Kemendikbud

- 12 Juli 2022, 21:17 WIB
Ilustrasi pelajar
Ilustrasi pelajar /Sumber: Freepik / Pikisuperstar/

5. Bernalar kritis

Pelajar yang bernalar kritis mampu secara objektif memproses informasi berupa kualitatif ataupun kuantitatif, membangun keterkaitan antara beragam informasi, serta menganalisis informasi, menyimpulkan dan mengevaluasinya.

Baca Juga: Panduan Mendaftar Aplikasi SIMPKB bagi Pendaftar PPG Prajabatan Tahun 2022, Simak Selengkapnya Berikut

6. Kreatif

Pelajar kreatif mampu menghasilkan sesuatu yang orisinal, bermanfaat, bermakna dan berdampak.

Elemen kunci kreatif terdiri dari menghasilkan gagasan, tindakan dan karya yang orisinal. 

Itulah keenam ciri utama dari Profil Pelajar Pancasila yang sesuai dengan Visi dan Misi Kemendikbud.

Baca Juga: Guna Hindari Learning Loss, Ini Metode Pembelajaran Paling Efektif Untuk Siswaofil pe

Keenam ciri utama Profil Pelajar Pancasila ini telah diterangkan dan dijelaskan di dalam laman resmi Kemendikbud.***

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah