6 Berkas Utama untuk Daftar PPPK 2022, Nomor 5 Penting Dicermati Pelamar Kategori Ini, Simak!

- 31 Oktober 2022, 22:47 WIB
Ilustrasi. 6 Berkas Utama untuk Daftar PPPK 2022, Nomor 5 Penting Dicermati Pelamar Kategori Ini.
Ilustrasi. 6 Berkas Utama untuk Daftar PPPK 2022, Nomor 5 Penting Dicermati Pelamar Kategori Ini. /Ron Lach/Pexels

BERITASOLORAYA.com – Pendaftaran seleksi PPPK 2022 sudah sangat dinanti pembukaannya oleh seluruh calon pelamar.

Calon pelamar PPPK 2022 penting kiranya untuk mencermati informasi resmi dari Kemdikbud dalam mempersiapkan seleksi PPPK 2022.

Salah satunya adalah terkait berkas yang harus disiapkan oleh seluruh calon pelamar, yang terdapat dalam laman resmi guru PPPK Kemdikbud.

Baca Juga: Guru Honorer Simak Informasi Resmi, Ada 9 Poin Penentu untuk Jadi ASN PPPK 2022, Apa Saja?

Sebagaimana diketahui, seleksi PPPK 2022 memerlukan berkas untuk pendaftaran dan berkas tersebut harus disiapkan agar tidak ada yang salah.

Meskipun Pemerintah belum mengumumkan jadwal resmi pendaftaran seleksi PPPK 2022, tetapi calon pelamar bisa saja mempersiapkan berkas ini dari sekarang.

Berikut adalah rincian berkas yang harus disiapkan oleh seluruh pelamar, termasuk kategori khusus bagi penyandang disabilitas.

Baca Juga: 4 Aturan Membawa Sepeda Ketika Naik Kereta Api Ini Wajib Dipatuhi, Jangan Lupa

1. Pas Foto dengan latar belakang berwarna merah; format JPEG/JPG dan ukuran maksimal 200KB;

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: gurupppk.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x