7 Hari Lagi Pelamar P2 dan P3 akan Hadapi Hal Ini, Simak Hal Inti dari Kemdikbud, Resmi!

- 20 November 2022, 18:20 WIB
7 Hari Lagi Pelamar P2 dan P3 akan Hadapi Hal Ini, Simak Hal Inti dari Kemdikbud, Resmi.
7 Hari Lagi Pelamar P2 dan P3 akan Hadapi Hal Ini, Simak Hal Inti dari Kemdikbud, Resmi. / Freepik/senivpetro/

 


BERITASOLORAYA.com – Seleksi PPPK 2022 sudah tiba pada tahapan pengumuman hasil seleksi administrasi.

Bagi pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi, maka jangan berbangga hati dulu, sebab masih harus mengikuti tahapan berikutnya.

Seperti diketahui, bahwa pelamar kategori P2 dan P3 belum benar-benar aman untuk jadi guru ASN PPPK 2022 sebelum melewati tahap yang satu ini.

Baca Juga: Agenda Besok, 21 November untuk Pelamar Guru ASN PPPK 2022 Jangan Terlewat, Cek di Sini!

Tahapan yang akan dilalui oleh pelamar P2 dan P3 setelah seleksi administrasi yakni seleksi verifikasi atau penilaian kesesuaian.

Seleksi verifikasi atau penilaian kesesuaian ini akan dilaksanakan oleh Kemdikbud setelah adanya pengumuman hasil seleksi administrasi.

Diketahui dalam jadwal PPPK 2022, ada pelamar yang masuk dalam kategori P2 dan P3 dan harus mengikuti rangkaian mekanisme seleksi PPPK 2022 ini.

Baca Juga: Episode 2 Drama Reborn Rich Naik Pesat! Ini Sinopsis Drama Song Joong Ki Terbaru!

Halaman:

Editor: Intan Sherly Monica

Sumber: PPPK Guru Kemdikbudristek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x