Berlaku untuk Semua Guru, Tendik Dapat 2 Kabar Baik Ini dari Kemdikbud dan MenpanRB. Paling Dinanti-nanti...

- 31 Desember 2022, 12:11 WIB
2 kabar baik untuk guru semua jenjang pendidikan
2 kabar baik untuk guru semua jenjang pendidikan /KemenpanRB

BERITASOLORAYA.com- Ada kabar baik untuk semua guru dari Kemdikbud Ristek dan MenpanRB.

Kabar baik untuk guru ini berlaku untuk semua jenjang dari PAUD, TK, SD, SMP, SMA, dan SMK.

Di mana di tahun 2023 bagi guru honorer dapat mengikuti seleksi penerimaan CASN tahun 2023 mendatang.

Adanya kabar baik untuk guru tersebut disampaikan langsung oleh MenpanRB melalui akun Instagram resminya @kemenpanrb, pada Kamis, 29 Desember 2022 lalu.

Baca Juga: Loker Ditutup Besok: PT. Mandiri Utama Finance Buka Lowongan Pekerjaan untuk Posisi Ini. Lamar Segera...

Lebih lanjut pada penerimaan CASN tahun 2023 mendatang akan dibuka untuk dua jalur, yakni CPNS dan PPPK.

Selain itu, untuk seleksi CPNS akan dibuka untuk beberapa kategori jabatan seperti jaksa, dosen, hakim, serta tenaga teknis tertentu lainnya.

Untuk semua kategori jabatan tersebut lah yang akan lebih diprioritaskan untuk penerimaan CASN tahun 2023.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Guru Honorer. Tahun 2023 Bersiap-siap untuk Hal Ini yang Langsung Diumumkan PANRB...

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: KemenPAN-RB Instagram Kemenpan-RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah