Tabel Angsuran Pinjaman KUR BRI Rp10 Juta Terbaru Bulan Mei 2023, Tanpa Jaminan Tambahan dan Suku Bunga Rendah

- 23 Mei 2023, 12:15 WIB
Ilustrasi tabel angsuran dan persyaratan pinjaman KUR BRI plafond Rp10 juta
Ilustrasi tabel angsuran dan persyaratan pinjaman KUR BRI plafond Rp10 juta /Pixabay / Peggy_Marco

- Nasabah belum pernah menerima pinjaman KUR BRI sebelumnya.

Baca Juga: DIBUKA, Loker Terbaru Bulan Mei 2023 dari PT Avient Colorants Indonesia untuk Posisi QC Technician

- Nasabah belum pernah menerima kredit/pembiayaan untuk modal kerja /investasi, kecuali pinjaman untuk keperluan rumah tangga, pinjaman kredit skala ultra mikro, dan pinjaman pada perusahaan pembiayaan berbasis digital.

- Tidak ada ketentuan batas minimal waktu operasional perusahaan, khusus untuk yang kurang dari 6 bulan maka ada beberapa ketentuan tambahan meliputi:

1. Nasabah mengikuti pendampingan.

2. Nsabah mengikutip pelatihan kewirausahaan.

3. Nasabah tergabung ke dalam kelompok usaha.

Baca Juga: KUR BRI Bagikan Tambahan Dana Modal Usaha hingga Rp500 Juta dengan Angsuran Ringan, Cek Syaratnya

4. Nasabah memiliki keluargan dengan usaha produktif dan layak.

Halaman:

Editor: Erizka Meta Kharisma Wardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x