Siap Siap Cek Rekening! PIP 2024 Cair Bulan Februari, Begini Cara Cek Penerimanya di Laman Kemdikbud

- 22 Januari 2024, 21:37 WIB
Ilustrasi. Dalam waktu dekat, pemerintah akan mencairkan PIP 2024. Para siswa bisa mengecek secara online untuk mengecek jadwalnya.
Ilustrasi. Dalam waktu dekat, pemerintah akan mencairkan PIP 2024. Para siswa bisa mengecek secara online untuk mengecek jadwalnya. /Pixabay/@EmAji

- Siswa adalah usulan dari pemangku kepentingan atau dinas terkait.

Baca Juga: CEK Cara Aktivasi Rekening PIP 2024, Batas Waktu sampai Tanggal 31 Januari

Terkait besarannya, setiap jenjang sekolah akan mendapatkan besaran bantuan yang berbeda-beda. Berikut rinciannya:

- Siswa SD/sederajat dan Paket A akan mendapatkan Rp450 ribu per tahun. Khusus untuk siswa baru dan kelas akhir akan mendapatkan Rp225 ribu per tahun.

- Siswa SMP/sederajat dan Paket B akan mendapatkan Rp750 ribu per tahun. Khusus siswa baru dan kelas akhir akan mendapatkan Rp375 ribu per tahun.

- Siswa SMA/sederajat atau Paket C akan mendapatkan Rp1 juta per tahun. Khusus siswa baru dan kelas akhir mendapatkan Rp500 ribu.

Perlu diketahui, nominal bantuan untuk kelas awal (kelas 1 SD, kelas 7 SMP, dan kelas 10 SMA) dan kelas akhir (kelas 6 SD, kelas 9 SMP, kelas 12 SMA) mendapatkan lebih sedikit karena hanya menjalani 1 semester dalam satu kali anggaran.***

 

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah