PKH 2024 Tahap I Cair Kapan? Ini Cara Cek Penerima Bantuan Rp3 Juta Pakai HP

- 2 Februari 2024, 16:25 WIB
Pemerintah akan memberikan bansos PKH di tahun 2024
Pemerintah akan memberikan bansos PKH di tahun 2024 /indonesia.go.id

- Anak usia dini/balita mendapatkan bantuan Rp750 ribu per tahap atau Rp3 juta per tahun

- Orang lanjut usia mendapatkan Rp600 ribu per tahap atau Rp2,4 juta per tahun

- Penyandang disabilitas berat mendapatkan bantuan Rp600 ribu per tahap atau Rp2,4 juta per tahun

- Anak usia SD mendapatkan Rp225 ribu per tahap atau Rp900 ribu per tahun

 Baca Juga: Turun Harga Berbagai Jenis Ikan di Provinsi DKI Jakarta per 2 Februari 2024, Bawang Merah sudah Rp42 Ribu

- Anak usia SMP mendapatkan Rp375 ribu per tahap atau Rp1,5 juta per tahun

- Anak usia SMA mendapatkan Rp500 ribu per tahap atau Rp2 juta pet tahun

Cara Pencairan Bantuan PKH

Bagi masyarakat yang telah terdaftar sebagai peserta PKH 2024 dapat melakukan pencairan melalui Kantor Pos atau melalui bank penyalur terdekat.

Ada beberapa langkah yang bisa dipilih untuk proses pencairan PKH yaitu:

Halaman:

Editor: Tria Ari Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah