Jauhi Narkoba, Ini Punya Efek Merusak Kata Gus Baha

- 11 Januari 2022, 19:32 WIB
Gus Baha jelaskan hukum sembunyikan uang di al quran.
Gus Baha jelaskan hukum sembunyikan uang di al quran. /Facebook.com/Ngaji Bareng Gus Baha

BERITASOLORAYA.com - Salah satu yang seringkali didengar adalah masalah terkait narkoba. Diduga masih banyak dari kalangan masyarakat biasa hingga selebriti yang terjerat kasus ini.

Terkait hal tersebut, di Indonesia terdapat undang-udang tersendiri yang melarang penggunaan narkoba.

Mulai dari pengedar hingga pengguna narkoba terdapat pasal yang dibahas. Mengenai hal tersebut, juga terdapat beberapa nasehat dari para ulama.

Baca Juga: Kasus Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Divonis Penjara Hanya Setahun

Salah satu ulama yang pernah membahas mengenai masalah narkoba adalah Gus Baha. Dalam hal ini, Gus Baha menyatakan untuk menjauhi narkoba.

Dikutip dari BeritaSoloRaya.com dari kanal YouTube Santreh Kopengan, ia menyatakan bahwa narkoba tentu akan ditolak.

"Kita dari masyarakat, dari tokoh agama, atau dari siapapun sebagai warga Indonesia. Tentu semuanya menolak narkoba," ujarnya.

Baca Juga: Ini Dia Pemenang Golden Globe Awards 2022 Lengkap Beserta Link, Ada Kate Winslate sampai Pemain Squid Game

Selain itu, berkeinginan pula untuk terbebas dari narkoba. Entah dari bapak, anak-anak hingga semua keluarga.

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena

Sumber: Youtube Santreh Kopengan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x