Resmi! Tahapan PPPK 2022 dan Statement PANRB, Simak Selengkapnya

- 9 September 2022, 09:53 WIB
Ilustrasi pengadaan PPPK 2022
Ilustrasi pengadaan PPPK 2022 /Dokumen Kabar Banten

Formasi CPNS

Khusus untuk Sekolah Kedinasan: 8.941

Baca Juga: Arema FC vs Persib: Laga Debut Javier Roca, Pelatih Baru Singo Edan

  1. Pelamaran

Pada tahap ini akan mulai masuk ke akun SSCASN 

  1. Seleksi
  2. Pengumuman Hasil Seleksi
  3. Pengangkatan Menjadi PPPK

Adapun alur penyelesaian dan penyusunan kebijakan adalah sebagai berikut.

Pemetaan kebutuhan berdasarkan jenis jabatan:

  1. Tenaga guru, penyusunan dikelola Kemdikbudristek dengan kebijakan Permenpan RB Nomor 20 Tahun 2022.
  2. Tenaga dikelola Kemenkes masih on progres
  3. Tenaga fungsional lainnya dikelola seluruh instansi K/L/D masih on progres
  4. Tenaga jabatan pelaksana dikelola seluruh instansi K/L/D masih on progres.

Baca Juga: Resmi! Inilah Profil Graham Potter, Pelatih Baru Chelsea Gantikan Tuchel

Sebenarnya DPR RI merencanakan Pansus bersama lintas komisi. Pansus tersebut sebenarnya bukan untuk penundaan ASN passing grade, akan tetapi untuk rencana perekrutan.

Wakil Ketua Komisi X DPR RI Dede Yusuf Macan Effendi menyampaikan terkait Crash program penundaan PP. Nomor 49.

"Yang telah disampaikan oleh Ketua Komisi X, Crash programnya adalah, bagaimana menunda PP 49-nya yang akan diberlakukan bulan November ini," ujarnya.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: YouTube Abu Bakar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah