Tenaga Honorer SD hingga SMA Dikhawatirkan Tidak Dapat Formasi, BKN: Ini Memang Akan Menjadi...

- 22 November 2022, 10:32 WIB
Ilustrasi tenaga non ASN
Ilustrasi tenaga non ASN /tangkapan layar sehatnegeriku.kemkes.go.id

Selain itu, BKN juga menyampaikan terkait data pendataan non ASN berdasarkan pendidikan.

Pada data tersebut diketahui bahwa untuk tenaga honorer terdapat yang berpendidikan SD, SMP, SMA, hingga S3.

Baca Juga: Resmi, Regulasi Penyaluran TPG dan TKG untuk ASN dan non PNS, ini Ketentuannya

“Kalau kita lihat data-data tersebut berdasarkan pendidikan, maka yang pendidikannya SD, SMP itu dari data yang belum SPTJM nya,” kata BKN.

Untuk tenaga honorer yang berpendidikan SD dan SMP terdapat sebanyak 837.262 tenaga honorer.

“Kami khawatir mereka tidak ada tempatnya di dalam formasi ASN,” kata BKN.

Sementara yang tidak menyampaikan ijazah terdapat sebanyak 2.847 tenaga honorer di Instansi.

Diketahui jumlah tersebut menurun dari pendataan non ASN berdasarkan pendidikan dari tahun sebelumnya.***

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: DPR RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x