Menolak Lupa, Ini Beberapa Opsi Penyelesaian Tenaga Honorer yang Pernah Dibeberkan Pemerintah

- 5 Maret 2023, 14:42 WIB
Opsi penyelesaian tenaga honorer yang pernah dipaparkan oleh pemerintah
Opsi penyelesaian tenaga honorer yang pernah dipaparkan oleh pemerintah /Tangkap layar youtube.com/Kementerian PANRB

BERITASOLORAYA.com - Sebelumnya, pemerintah sempat menyebutkan beberapa opsi alternatif untuk penyelesaian tenaga honorer.

Selain itu, Presiden Jokowi juga sempat meminta kepada Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Abdullah Azwar Anas untuk mencari opsi jalan tengah penyelesaian tenaga honorer di instansi pusat maupun daerah.

Beberapa opsi penyelesaian tenaga honorer, sempat disampaikan oleh:

1. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Abdullah Azwar Anas.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris: Arsenal Lakukan Comeback Dramatis Lawan Bournemouth. Berikut Ulasan dan Statistiknya

2. Mantan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo

3. Ketua Badan Kepegawaian Negara Bima Haria Wibisana.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari berbagai sumber, inilah beberapa opsi penyelesaian tenaga honorer yang sempat disampaikan.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x