Apakah Fungsi dan Tugas LAN dalam Lingkup Pegawai ASN? Baca Penjelasan Selengkapnya di Sini

- 5 Oktober 2023, 21:07 WIB
Lembaga Administrasi Negara atau yang dikenal dengan LAN ternyata memiliki tugas dan fungsi sesuai aturan yang berlaku.
Lembaga Administrasi Negara atau yang dikenal dengan LAN ternyata memiliki tugas dan fungsi sesuai aturan yang berlaku. //lowonganterpadu
  1. Fungsi Lembaga Administrasi Negara

Selain menjalankan tugasnya sebagai lembaga kepemerintahan, ternyata LAN juga memiliki fungsi di bidang administrasi negara. Adapun fungsi dari lembaga kepemerintahan ini di antaranya yaitu:

- Pengembangan standar kualitas pendidikan dan pelatihan Pegawai ASN.

- Pembinaan pendidikan dan pelatihan kompetensi manajerial Pegawai ASN.

- Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan kompetensi manajerial Pegawai ASN baik secara sendiri atau bersama-sama lembaga pendidikan dan pelatihan lain.

- Pengkajian terkait dengan kebijakan dan manajemen ASN.

- Melakukan akreditasi lembaga pendidikan dan pelatihan Pegawai ASN baik sendiri atau bersama lembaga pemerintah lainnya.

Baca Juga: Kaesang Bertemu dengan Puan Maharani di Ombe Koffie, Ada Apakah Gerangan?

Jadi itulah beberapa tugas dan fungsi dari LAN. Lembaga Administrasi Negara ini memiliki fungsi dan menjalankan tugasnya berdasarkan peraturan pemerintah yang berlaku di negara Indonesia.***

Halaman:

Editor: Maulida Cindy Magdalena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah