Jadwal Pelaksanaan PPG Dalam Jabatan Kategori II 2022, Dimulai 9 Agustus Hingga Akhir Tahun

- 9 Agustus 2022, 17:06 WIB
PPG Dalam Jabatan 2022 tahap 2, ketahui jadwal pelaksanaannya secara lengkap
PPG Dalam Jabatan 2022 tahap 2, ketahui jadwal pelaksanaannya secara lengkap /ung.ac.id/

8. SKCK (dari kepolisian setempat)

9. Surat Keterangan Sehat (dari Puskesmas/RSUD setempat)

10. Surat Bebas NAPZA (dari BNN/Kepolisian/Puskesmas/RSUD setempat)

Baca Juga: 2 Arahan Penting Kemdikbud untuk Guru Sertifikasi, Tendik Diberi Batas Waktu 11 Agustus 2022

11. Scan NPWP (bagi yang memiliki)

12. Tambahan persyaratan dari LPTK masing-masing.

Lebih jauh lagi, tanggal 24 Agustus 2022 akan diadakan orientasi mahasiswa yang menandakan program PPG Dalam Jabatan akan segera dimulai.

Adapun pelaksanaan PPG Dalam Jabatan di kategori II ini dimulai tanggal 25 Agustus hingga 12 Desember 2022.

Baca Juga: Tenaga Honorer Simak Informasi Ini: KemenpanRB Beri Kesempatan agar Bisa Jadi PPPK 2022, Resmi!

Lampiran pengumuman tersebut juga mengumumkan pelaksaan UKMPPG pada tanggal 13 sampai 18 Desember 2022 namun jadwal selengkapnya belum diinformasikan secara detail.

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: PPG Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x