Mulai 24 Maret, Guru Non Sertifikasi Diharap untuk Ikut Tes Ini

- 14 Maret 2023, 08:40 WIB
Ilustrasi. Informasi untuk guru non sertifikasi madrasah dari Kemenag
Ilustrasi. Informasi untuk guru non sertifikasi madrasah dari Kemenag /Pexels/Antoni Shkraba/

Baca Juga: Investasi Saham dan Pasar Modal Syariah, Berikut Penjelasannya untuk Umat Islam

Hal itu dimaksudkan agar guru bisa memahami maksud dan tujuan soal dengan mudah saat Ujian Seleksi Kompetensi Akademik PPG, intinya diharapkan agar soal-soal yang tidak layak uji, tidak muncul saat seleksi.

Diketahui bahwa tahun sebelumnya, memang masih ditemukan soal di bawah standar, sehingga kurang merepresentasikan kemampuan calon mahasiswa PPG.

Subkoordinator Bina Guru Madrasah Ibtidaiyah dan Madrasah Tsanawiyah yang juga Sekretaris Panitia Nasional PPG Kemenag, Mustofa Fahmi menambahkan soal juga harus memerhatikan kondisi kemampuan guru madrasah.

Baca Juga: Selamat, 250 Ribu Lebih Guru Honorer Ditargetkan Rampung Bulan Mei, Jadi ASN PPPK. Segera Siapkan Ini...

Hal itu karena melihat dari perbedaan usia dan sebaran wilayah yang sangat mempengaruhi kemampuan guru dalam mengerjakan soal.

Intinya tidak memiliki tendensi yang menguntungkan kelompok-kelompok dengan usia atau wilayah tertentu.

Kemenag mengadakan ujian tersebut dimaksudkan agar dapat mengoptimalkan kualitas input mahasiswa yang akan menjadi peserta PPG tahun 2023.

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x