Ditjen GTK Kemdikbud Ungkap Mengenai Tuntutan ini Kepada Guru Seluruh Jenjang

- 9 Desember 2022, 15:01 WIB
Ilustrasi. Ditjen GTK Kemdikbud, Nunuk Suryani sampaikan tuntutan yang harus dipenuhi oleh guru
Ilustrasi. Ditjen GTK Kemdikbud, Nunuk Suryani sampaikan tuntutan yang harus dipenuhi oleh guru /YouTube DITJEN GTK KEMDIKBUD RI

Selama guru mengikuti lokakarya, akan memperoleh berbagai materi, salah satunya materi tentang Platform Merdeka Mengajar.

Baca Juga: 4 Hal yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Menjadi Mahasiswa Selain Finansial, Apa Saja Itu?

"Tahun lalu kita masih menyesuaikan dan mengatur langkah kita dalam pemulihan pendidikan, dan tahun ini kita berupaya mendorong penuh ekosistem pendidikan kita untuk bangkit melakukan inovasi dengan segenap kemampuan, tenaga, dan sumber daya yang kita punya, " kata Nunuk.

Demikian informasi seputar yang disampaikan Ditjen GTK Kemdikbud.***

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah