WAJIB TAHU! Tahapan Pelaksanaan PPDB 2023, Persyaratan, Jenis-jenis Pendaftaran, dan Jalur Masuknya…

- 24 Mei 2023, 18:12 WIB
Ilustrasi PPDB 2023 terkait tahapan pelaksanaan, persyaratan, jenis pendaftaran, dan jalur masuknya
Ilustrasi PPDB 2023 terkait tahapan pelaksanaan, persyaratan, jenis pendaftaran, dan jalur masuknya /Dok. SMAS Zion

- Surat rekomendasi izin belajar dari Dirjen Kemdikbud bidang pendidikan dasar dan menengah (jenjang SMA)

- Surat keterangan dari Dirjen Kemdikbud bidang pendidikan vokasi (jenjang SMK)

- Peserta didik WNA wajib mengikuti matrikulasi pendidikan Bahasa Indonesia selama 6 bulan.

Baca Juga: KHUSUS PROVINSI DIY! PPDB 2023 Jenjang SMP dan SMA atau SMK Gunakan Nilai Gabungan, Begini Mekanismenya…

Jenis-jenis Pendaftaran PPDB 2023

- PPDB sekolah reguler yaitu jenis pendaftaran yang terbuka untuk semua calon peserta didik baru yang akan melanjutkan pendidikan ke jenjang selanjutnya.

- PPDB kelas inklusi yaitu jenis pendaftaran yang diperuntukan untuk calon peserta didik baru penyandang disabilitas yang tidak mengalami hambatan komunikasi, perilaku, dan akademik.

- PPDB sekolah penyelenggara kelas khusus olahraga yaitu jenis pendaftaran yang diperuntukan untuk calon peserta didik baru yang memiliki minat, bakat, dan prestasi di bidang olahraga.

Baca Juga: SIMAK! Strategi Lolos Jalur Zonasi di PPDB SMA dan SMK Tahun 2023, Ternyata Ada Batasan Umur Maksimalnya…

Halaman:

Editor: Erizka Meta Kharisma Wardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x