MAAF, TPG Triwulan 2 2023 Belum Cair, Pemda Minta Guru Sertifikasi Lakukan 5 Cara Jitu. TERAKHIR HARI INI

- 17 Juli 2023, 14:12 WIB
Ilustrasi. Inilah informasi daerah yang masih tahap usul SKTP, sehingga belum melakukan pencairan TPG triwulan 2 tahun 2023.
Ilustrasi. Inilah informasi daerah yang masih tahap usul SKTP, sehingga belum melakukan pencairan TPG triwulan 2 tahun 2023. /Info Publik/

4. Bagi guru sertifikasi yang berbeda gaji pokok, silahkan kirim data ke https://bit.ly/BEDA_GAPOKTW22023, dan terlebih dahulu pastikan gaji pokok di Info GTK telah sesuai;

5. Bahan diantar ke kantor Disdikbud (Bidang GTK).

Lebih lanjut Disdikbud Aceh juga memberitahukan terkait daftar usul dengan mengklik tautan disini.

Itulah 5 langkah penting bagi guru sertifikasi jenjang SD dan SMP yang berada di Kabupaten Aceh Besar untuk pencairan TPG triwulan 2 tahun 2023.

Adapun sebagai informasi tambahan bagi guru sertifikasi, saat ini telah ada 16 daerah yang telah melakukan pencairan TPG triwulan 2 tahun 2023.

Baca Juga: BOOM, TPG Triwulan 2 Sudah Cair per 17 Juli 2023 di 40 Daerah Berikut, para Guru Jadi Makin Happy

Adapun daftar 16 daerah tersebut yakni :

• Meman Jenjang SMA cair

• Bandar Lampung cair

• Garut cair

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah