PENGESAHAN RUU ASN DI DEPAN MATA, DPR Sebut Tanggalnya? Tenaga Honorer Jangan Kelewatan!

- 31 Juli 2023, 08:34 WIB
RUU ASN segera disahkan, Komisi II ungkap akan segera selesai pada bulan Agustus 2023.
RUU ASN segera disahkan, Komisi II ungkap akan segera selesai pada bulan Agustus 2023. /Tsamarah Atikah N/freepik

Doli mengungkap, “Intinya adalah, pertama tidak akan ada pemberhentian tenaga honorer,” katanya. “Kedua adalah, tingkat salary tidak akan dikurangi.”

Menurutnya, yang saat ini masih terus dirembukkan adalah mengenai status tenaga honorer setelah ini. Apakah menjadi PPPK? Namun, yang pasti Ketua Komisi II tersebut berharap agar maupun itu opsi PPPK full time atau PPPK part time akan menjadi jalan keluar tenaga honorer.

Meskipun RUU ASN belum resmi disahkan, tetapi Menpan RB telah mengesahkan surat edaran terbaru yang berisi pengangkatan tenaga honorer ke dalam ASN PPPK 2023.

Dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman menpan.go.id, Kemenpan RB menerbitkan sebuah surat edaran untuk pejabat PPK bersangkutan agar mengalokasikan sejumlah anggarannya bagi para tenaga honorer.

Disebutkan pula, bahwasanya ketentuan yang terkandung di dalamnya itu sesuai dengan saran dari berbagai pihak terkait tenaga honorer yang masih sangat dibutuhkan di segala sektor.

Alex Denni sebelumnya telah mengatakan, bahwa 2, 3 juta tenaga honorer harus terlebih dahulu diamankan dalam database BKN.

Baca Juga: CPNS 2023 Akan Dibuka Sebentar Lagi, Inilah Dokumen yang Wajib Disiapkan…


Baca Juga: CPNS Direncanakan Dibuka Pada September 2023, Inilah Bocoran Total Kuota Formasi yang Disiapkan…

Halaman:

Editor: Tsamarah Atikah Nurdiyanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x