Beberapa Manfaat Penting NUPTK 2022, Para Guru Wajib Tahu

- 30 Januari 2022, 20:38 WIB
manfaat NUPTK bagi guru
manfaat NUPTK bagi guru /

Baca Juga: Manfaat Baik yang Akan Didapatkan Ketika Melakukan Kegiatan Berenang

Ketiga, syarat pencairan TPG (tunjangan profesi guru) memiliki beberapa syarat, yaitu:

1. memiliki NUPTK yang valid
2. memiliki NIK

Manfaat lainnya dari NUPTK, yakni:

Manfaat untuk tenaga pendidik yang memiliki NUPTK adalah 

Baca Juga: PPG dalam Jabatan 2022 Update Baru Januari, Mulai Tahapan Penyelenggaraan hingga Kuota

1. memeroleh nomor identifikasi resmi dan berpartisipasi secara resmi dan nasional dalam berbagai program atau kegiatan yang diselenggarakan oleh pemerintah pusat atau daerah.

2. memperoleh tunjangan
3. mendapatkan beasiswa pendidikan

4. berpartisipasi dalam proses atau mekanisme pengumpulan data nasional untuk membantu pemerintah dalam perencanaan berbagai program peningkatan kesejahteraan bagi para pendidik.

Baca Juga: Lirik Lagu Liar Angin - Feby Putri Terbaru dan Terpopuler

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam

Sumber: Youtube Guru Abad 21


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah