Pendaftaran Calon Guru Penggerak Sudah Dibuka! Bisa Jadi Kepala Sekolah Tahun Depan?

- 19 Desember 2022, 19:40 WIB
Ilustrasi. Segera daftar program Pendidikan Guru Penggerak sebagai calon Guru Penggerak, Kemdikbud akan prioritaskan sebagai kepala sekolah.
Ilustrasi. Segera daftar program Pendidikan Guru Penggerak sebagai calon Guru Penggerak, Kemdikbud akan prioritaskan sebagai kepala sekolah. /Pexels.com/Max Fischer/

Baca Juga: Kabar Baik Bagi Seluruh Guru Honorer, Kemdikbud Rencanakan Ini untuk Tahun 2023, Bikin Sejahtera?

Bagi guru dan kepala sekolah yang ingin menjadi Guru Penggerak, pendaftaran dapat dilakukan melalui laman sekolah.penggerak.kemdikbud.go.id/gurupenggerak/.

Selama pelaksanaan program Pendidikan Guru Penggerak, Kemdikbud akan menyediakan dukungan berupa:

  1. Calon Guru Penggerak akan mendapatkan bantuan paket data untuk pelatihan online atau daring.
  2. Calon Guru Penggerak akan mendapatkan biaya transportasi, konsumsi, dan akomodasi jika dibutuhkan untuk pelaksanaan lokakarya sesuai kebutuhan dan tentu setelah memenuhi syarat dan ketentuan yang berlaku.

Baca Juga: Penting, Ternyata Tenaga Honorer Tidak Semua Langsung Diangkat, melainkan dengan Cara Ini...

Setelah peserta lulus sebagai Guru Penggerak, akan mendapatkan sertifikat pendidikan 310 JP dan Sertifikat Guru Penggerak.

Demikian sekilas informasi tentang pendaftaran hingga syarat untuk Calon Guru Penggerak angkatan 9 dan 10. Semoga informasi ini bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Syifa Alfi Wahyudi

Sumber: Kemdikbud Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud Sekolah Penggerak Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah