Ingin Menghasilkan Keuntungan dari Aktivitas Saham? Berikut 5 Cara yang Harus Diterapkan Investor

- 10 Maret 2023, 22:53 WIB
Ilustrasi: cara bagi investor untuk menghasilkan banyak uang melalui imvestasi saham
Ilustrasi: cara bagi investor untuk menghasilkan banyak uang melalui imvestasi saham /Pixabay/Tumisu

BERITASOLORAYA.com — Masih bertanya-tanya bagaimana caranya menghasilkan uang di pasar saham? Mari baca artikel ini sampai selesai.

Pada saat membeli aset seperti saham, investor cenderung akan menghasilkan uang saat aktivitas perusahaan berjalan dengan lancar sehingga nilai saham pun juga mengalami kenaikan.

Ketika kinerja perusahaan terus meningkat, maka semakin banyak investor yang menginginkan keberhasilan yang sama. Akibatnya, para investor lainnya bersedia membayar lebih demi sebuah saham.

Ini artinya, saham yang dimiliki investor juga akan naik berkat dari permintaan yang juga semakin meningkat. Jika investor menjual sahamnya dengan harga lebih tinggi dari yang dibayarkan, maka ia pasti akan menghasilkan uang lebih banyak.

Baca Juga: Resensi Buku Rich Dad Poor Dad, Sebuah Buku Tentang Pola Pikir Keuangan dan Investasi

Tentu saja, saham dan kepemilikan pasar yang lain mengalami penurunan nilai, itulah mengapa tidak ada investasi yang disebut ‘bebas dari risiko’.

Berdasarkan yang dilansir BeritaSoloRaya.com dari laman magnifymoney.com, investor juga bisa menghasilkan uang dengan cara: 

1. Manfaatkan Waktu

Meskipun kemungkinan akan menghasilkan uang di pasar saham dalam jangka pendek, potensi penghasilan sebenarnya nanti berasal dari investasi jangka panjang dan kekuatan bunga.

Halaman:

Editor: Dian R.T.L. Syam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x